Video: Tolak Kerusuhan dengan Pelepasan Burung Merpati
JatimNow TV News Minggu, 16 Jun 2019 15:32 WIBjatimnow.com - Forkopimda Jatim ajak masyarakat Surabaya mengikuti jalan sehat bertajuk Jatim Bersatu Tolak Kerusuhan dalam acara Car Free Day, Minggu (16/5/2019). Dalam acara ini, juga digelar deklarasi menolak kerusuhan pasca Pilpres 2019.
Gubernur, Khofifah Indar Parawansa didampingi oleh Kapolda Irjen Pol Luki Hermawan serta Pangdam V Brawijaya Mayjen TNI Wisnoe Prasetija Boedi, mengajak masyarakat yang hadir untuk menolak kerusuhan.
Baca Selengkapnya: Lepas Burung Merpati, Forkopimda Jatim Ajak Masyarakat Tolak Kerusuhan