Video: Jeritan Peternak Ayam Broiler di Tulungagung
JatimNow TV News Rabu, 26 Jun 2019 16:58 WIBjatimnow.com - Anjloknya harga daging ayam membuat sejumlah peternak ayam broiler di Tulungagung terancam bangkrut atau gulung tikar.
Harga ayam hidup di tingkat peternak hanya Rp 9 ribu per kilogramnya. Padahal untuk menutupi biaya pakan yang dikeluarkan minimal harganya harus mencapai Rp 15 ribu per kilogram.
Baca Selengkapnya: Harga Daging Ayam Anjlok, Peternak di Tulungagung Terancam Bangkrut