Pixel Code jatimnow.com

Video: Pembunuh Terapis di Mojokerto Didor

JatimNow TV News Jumat, 19 Feb 2021 19:12 WIB

jatimnow.com - Satreskrim Polres Mojokerto Kota menembak kedua kaki pembunuh terapis dan menganiaya juru masak panti pijat Berkah di Desa Mlirip, Kecamatan Jetis.

Pelaku bernama Mohammad Irwanto (25), asal Desa Wuluh, Kecamatan Kesamben, Kabupaten Jombang. Pria yang sudah berkeluarga ini ditangkap polisi di Magetan.

Baca juga: Sempat Kabur ke Jakarta, Pembunuh Terapis di Mojokerto Didor