Video: Polisi-TNI Bantu Warga Isoman
JatimNow TV News Jumat, 09 Jul 2021 19:50 WIBjatimnow.com - Babinsa dan Bhabinkamtibmas Kelurahan Nologaten, Kecamatan Ponorogo membuat program ketahan pangan dengan menanam sayuran hidroponik di halaman kelurahan untuk membantu warga yang melakukan isolasi mandiri (isoman).
Bhabinkamtibmas Nologaten, Aipda Agestya Widiatmoko mengatakan hasil sayuran hidroponik itu dibagikan kepada warga yang isolasi mandiri karena terpapar Covid-19.
Baca Selengkapnya: Bantu Warga yang Isoman, Polisi-TNI Bagikan Sayur Hidroponik dan Lele