jatimnow.com - Berita terkait Jawa kuna dalam pameran seni Nawasena di Sidoarjo menarik perhatian pembaca, pada Minggu (5/5/2024).
Disusul berita tentang Sukarno yang pernah bersekolah di Sidoarjo dan perayaan Hari Buruh di Ponorogo yang dilakukan tanpa unjuk rasa.
Redaksi merangkum ketiga berita pilihan pembaca tersebut.
Baca juga: Momen Haru, Penjual Ayam Gugat, Polwan Kenakan Kebaya
Mengenal Jawa Kuna dalam Pemeran Nawasena di Sidoarjo
Rumah Budaya Malik Ibrahim Sidoarjo menggelar pameran seni aksara Jawa kuna Nawasena, pada 4 hingga 26 Mei 2024.
Baca juga: Lomba Hias Telur, Malam Vigili Paskah, Ngaku jadi Korban Begal
"Nawasena artinya masa depan yang cerah. Diisi oleh 15 seniman terdiri dari 8 perempuan dan 7 laki-laki dari berbagai wilayah di Jawa Timur dan Jawa Tengah," ucap Syska Liana, ketua panitia, Sabtu (4/5/2024).
Presiden Sukarno Pernah Sekolah di Sidoarjo, Sudah Tahu?
Forum Wartawan Sidoarjo (Forwas) mengadakan diskusi bertajuk "Perjalanan Pendidikan di Sidoarjo: Dari Masa Kolonial Hingga Era Modern". Di dalam diskusi salah satunya diungkap bahwa Presiden Sukarno pernah bersekolah di Sidoarjo.
Baca juga: Alasan Megawati, Gangguan Distribusi Air, Diamankan saat Mudik
Ponorogo Peringati Hari Buruh Tanpa Unjuk Rasa
Perayaan Hari Buruh Internasional (May Day) di Ponorogo digelar di Alun-Aun Ponorogo pada Minggu (5/4/2024) pagi. Ratusan pekerja dari berbagai perusahaan turut serta dalam acara tersebut.