Seputar JFC di Jember dan Kebakaran Kantin Pondok Gontor

Minggu, 04 Agu 2024 08:43 WIB
Reporter :
jatimnow.com
Peserta World Kids Carnival JFC asal Jepang (Foto: Diskominfo for jatimnow.com)

jatimnow.com - Gelaran Jember Fashion Carnaval (JFC) banyak menarik perhatian pembaca pada Sabtu (3/8/2024) kemarin. Dua beritanya menjadi pilihan pembaca.

Selain itu ada berita tentang kebakaran kantin Pondok Modern Darussalam Gontor (PMDG) Ponorogo.

Redaksi merangkum ketiga berita pilihan pembaca tersebut.

Baca juga: Tantang Duel Polisi, Top CEO Indonesia Awards 2024, Longsor Ngebel Ponorogo

World Kids Carnival JFC di Jember Tampilkan Kontingen dari Jepang

Pagelaran Jember Fashion Carnaval (JFC) di hari pertama ini diisi dengan penampilan peserta terbanyak, hingga mencapai ratusan. Para peserta itu berasal dari negara Jepang.

Baca juga: 30 Kilogram Sabu, Debat Pilkada Sidoarjo, Aliansi Pemuda Gresik

Kronologi Kebakaran Kantin Pondok Pesantren Gontor Ponorogo

\

Api mengamuk di kantin Pondok Modern Darussalam Gontor (PMDG) Ponorogo, pada Sabtu (3/8/2024) setelah Subuh. Kebakaran ini meluluhlantakkan kantin pondok terbesar di Indonesia yang berada di Desa Gontor, Kecamatan Mlarak, Kabupaten Ponorogo tersebut.

Pemkab Jember Dukung Penuh Gelaran JFC Karnaval Berkelas Dunia

Baca juga: Kisah Kereta Api Terakhir, Bawaslu Gresik, Minta Bantuan Bonek

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Jember mendukung penuh Jember Fashion Carnaval (JFC) atau karnaval berkelas dunia yang digelar di Kota Tembakau tersebut.

 

Ikuti perkembangan berita terkini Jawa Timur dan sekitarya di Aplikasi jatimnow.com!

Berita Terbaru
Tretan JatimNow

Terpopuler