jatimnow.com - Dalam kurun 2x24 jam, polisi berhasil menangkap pelaku tindak pidana kasus pemerasan menggunakan video hubungan sesama jenis.
Dirreskrimsus Polda Jatim, Kombes Pol Ahmad Yusep mengatakan, selain memeras korban dengan ancaman tersebut. Pria ini juga bergabung dalam sebuah grup media sosial yang didalamnya menawarkan jasa layanan seksual antar sesama jenis dan lawan jenis.
Supriyadi (29), memberikan layanan jasa tersebut sejak 2012. Ia menggunakan media sosial atau media elektronik untuk menawarkan jasanya tersebut
"Dari hasil pemeriksaan kita terhadap alat komunikasi tersangka (HP), tersangka memiliki kelompok seksual sejenis (gay)," ujar Ahmad Yusep saat rilis ungkap kasus pemerasan di Mapolda Jatim, Selasa (19/11/2018).
Ia memposting fotonya melalui aplikasi jasa layanan iklan bernama Locanto dengan nama Lorenzo Highclass dengan tarif Rp 2 juta sekali main.
"Melalui grup-grupnya di Facebook dan WhatsApp serta aplikasi layanan iklan bernama Locanto. Ia menawarkan jasanya dengan nama Lorenzo Highclass," kata Ahmad Yusep.
Tarif Rp 2 juta tersebut, lanjut Ahmad hanya berlaku di dalam kota saja. Ketika ada pelanggan yang memerlukan jasanya di luar kota pelaku memberikan harga sebesar Rp 15-20 juta.
"Misal, pelaku berdomisili di Surabaya sekali bermain tarifnya Rp 2 juta, apabila ada yang memesan di luar kota ia memasang harga Rp 15-20 juta," pungkasnya.
Tersangka Gay Pemeras ini Pasang Tarif Hingga Rp 20 Juta Sekali Kencan
Selasa, 20 Nov 2018 18:05 WIB
Reporter :
Arry Saputra
Arry Saputra
Berita Terbaru
Relawan Cantiq Konvoi di Surabaya, Kampanyekan Luluk-Lukman di Pilgub Jatim 2024
Persebaya Tekuk Persija, Ini Rahasianya
Sumur Air Bercampur Gas Muncul di Sampang, Polisi Beri Warning
Polda Jatim Bongkar 28 Kasus Perdagangan Orang, 41 Tersangka Diamankan
Akses Tol Bandara Dhoho Menuju Kota Kediri Selesai Oktober 2025
Tretan JatimNow
Mengenal Alfredo Nararya, Pemain Persebaya U-16 yang Jago Sains
Sosok Wamensesneg Bambang Eko di Mata Tetangga Jember, Pintar Sejak SD
Profil Arifatul Choiri Fauzi, Menteri PPPA asal Madura: Kader Muslimat NU
Sosok Kakang Fiki Andriansah Duta Wisata Jatim 2024 dari Ponorogo
Terpopuler
#1
Laskar Kamil, Bantahan Ketua KPU Sidoarjo, Dana BOS SMK 2 PGRI Ponorogo
#2
Ibu asal Jember Melahirkan di Area Perkebunan, Tak Kuat Menuju Rumah Bidan
#3
Malam Ini Debat Publik Terakhir Pilkada Tulungagung
#4
Fraksi Gerindra DPR-RI Kaji KPU dan Bawaslu jadi Badan Adhoc, Demi Apa?
#5