jatimnow.com - Mengatasi permasalahan proyek Waduk Bendo, Kecamatan Sawoo, Bupati Ponorogo Ipong Muchlissoni mengumpulkan perwakilan warga terdampak di Aula Kantor Pemerintah Kabupaten (Pemkab), Senin (3/12/2018).
Dalam pertemuan itu, Bupati Ponorogo dan perwakilan warga terdampak proyek Waduk Bendo menyepakati 6 point.
"Sudah ada kesepakatan 6 point," terang Bupati Ponorogo, Ipong Muchlissoni, saat ditemui di sela-sela acara.
Ia menjelaskan, Dalam pertemuan tersebut, warga meminta 6 kesepakatan yang dinilai tidak melanggar aturan yang ada.
Point-point tersebut, di antaranya pemberian jaminan hidup (jadup) yang sempat berhenti.
"Saya tambahi jadup selama 5 bulan," bebernya.
Ia merinci, 5 bulan jadup itu diberikan selama Agustus, September, Oktober, November dan Desember.
"Setelahnya tidak ada lagi jadup. Karena sertifikat sudah kami berikan," terangnya.
Selain meminta jaminan hidup, warga juga memohon tanah garapan untuk bercocok tanam.
"Nanti kita hitung lagi. Walaupun mungkin tidak 100 persen, dimana ukuran minimalnya 10 x 50. Bisa seperti itu, kurang dari itu atau lebih dari itu," terangnya.
Dalam hal ini, warga juga mengadukan bahwa permintaan untuk bekerja di proyek Waduk Bendo mendapat perlakuan tidak adil oleh Balai Besar Wilayah Solo (BBWS).
"Nanti akan kami klarifikasikan. Apakah bisa kerja lagi atau tidak," urainya.
Untuk dua poin terakhir, beber Ipong, Pemkab Ponorogo tidak bisa berbuat banyak lantaran berada di luar jangkauan Pemkab. dua poin tersebut diantaranya soal tegaan dan pergantian rumah yang telah dirobohkan.
"Kalau itu silahkan menempuh jalur hukum," pungkasnya.
Urai Permasalahan Waduk Bendo, Bupati Ipong Temui Warga Terdampak
Senin, 03 Des 2018 21:26 WIB
Reporter :
Mita Kusuma
Mita Kusuma
Berita Ponorogo
Laskar Kamil, Bantahan Ketua KPU Sidoarjo, Dana BOS SMK 2 PGRI Ponorogo
Kasus Dana BOS SMK 2 PGRI: Kejari Ponorogo Sita 7 Bus, 2 Avanza dan 1 Pajero
Debat Terakhir Pilkada Ponorogo: Paslon 1 dan 2 Sukses Sampaikan Visi Misi
Debat Terakhir, Polres Ponorogo Tambah 1 Kompi Brimob untuk Pengamanan
KPU Ponorogo Gandeng 5 Panelis di Debat Terakhir, Ada Lulusan Luar Negeri
Berita Terbaru
Polisi Gerebek Kampung Narkoba di Jalan Kunti Surabaya, 25 Orang Ditangkap
Persatuan Pemuda Peduli Pasuruan Gelar Deklarasi Pemenangan Paslon Mudah
Viral Video Berkas C Plano Spesimen Dibakar, KPU Bangkalan Panggil Pelaku
Bank Jatim Salurkan CSR Perbaikan Gor Sultan Abdul Kadirun Bangkalan
Relawan Cantiq Konvoi di Surabaya, Kampanyekan Luluk-Lukman di Pilgub Jatim 2024
Tretan JatimNow
Mengenal Alfredo Nararya, Pemain Persebaya U-16 yang Jago Sains
Sosok Wamensesneg Bambang Eko di Mata Tetangga Jember, Pintar Sejak SD
Profil Arifatul Choiri Fauzi, Menteri PPPA asal Madura: Kader Muslimat NU
Sosok Kakang Fiki Andriansah Duta Wisata Jatim 2024 dari Ponorogo
Terpopuler
#1
Persatuan Pemuda Peduli Pasuruan Gelar Deklarasi Pemenangan Paslon Mudah
#2
Laskar Kamil, Bantahan Ketua KPU Sidoarjo, Dana BOS SMK 2 PGRI Ponorogo
#3
Ibu asal Jember Melahirkan di Area Perkebunan, Tak Kuat Menuju Rumah Bidan
#4
Malam Ini Debat Publik Terakhir Pilkada Tulungagung
#5