jatimnow.com — Titik awal pengukuran awal kilometer Kota Surabaya atau yang biasanya di sebut titik nol yang berada di Kantor Gubernur Provinsi Jatim kini memiliki tugu baru bernama Parasamya Purnakarya Nugraha.
Tugu dengan berbagai kesenian asal Jawa Timur seperti Tari Remo, Reog Ponorogo, Tari Gandrung dan Karapan sapi itu, dirancang I Nyoman Nuarta seniman asal Bali pembuat Garuda Wisnu Kencana (GWK).
Gubernur Jatim Soekarwo saat meresmikan tugu yang berada Jalan Pahalawan Surabaya, Jumat (28/12/2018).
Baca juga:
Ini Arti Tugu Parasamnya Purnakarya Nugraha di Titik Nol Surabaya