Video: Machfud Arifin Sapa Warga di Rusunawa
Rabu, 08 Jul 2020 09:12 WIBjatimnow.com - Calon Wali Kota Surabaya Irjen Pol (Purn) Machfud Arifin mempunyai mimpi ingin memanusiakan manusia bagi warga Kota Pahlawan.
Ke depan, Machfud berharap warga Surabaya memiliki tempat tinggal yang layak, minimal seperti di rumah susun sewa (rusunawa) Siwalankerto, Kecamatan Wonocolo.
Baca juga: Rusunawa Siwalankerto Bagus, Machfud Arifin Ingin Memanusiakan Manusia