Video: Antusiasme Siswa SD Ikuti Uji Coba Sekolah Tatap Muka
JatimNow TV News Kamis, 20 Mei 2021 15:51 WIBjatimnow.com - Seluruh sekolah SD baik negeri maupun swasta di Kota Pasuruan mulai hari ini melakukan uji coba sekolah pembelajaran tatap muka (PTM), Kamis (20/5/2021).
Baca juga: Melihat Antusiasme Siswa SD di Kota Pasuruan Ikuti Uji Coba Sekolah Tatap Muka