jatimnow.com - Seorang pencuri di Blitar tertangkap berkat aplikasi Google Map atau peta petunjuk lokasi (semacam GPS) yang tertanam di gadget atau HP milik korban. Aplikasi Google Map tersebut memberitahu lokasi keberadaan HP korban.
Tersangka bernama Rusikin (37), mencuri di rumah tetangganya sendiri yang bernama Irvan Agung (24), Warga Wonorejo, Talun, Kabupaten Blitar.
"Korban merasa kalau beberapa barang dirumahnya telah dicuri. Korban kemudian melapor ke Polsek Talun. Korban kemudian mengecek melalui aplikasi Google Map. Diketahui, hpnya berada di rumah pelaku," kata Kasubag Humas Polres Blitar, Iptu Muhammad Burhanudin, Jumat (21/12/2018).
Setelah dipastikan hpnya berada dirumah pelaku, petugas kemudian melakukan penggledahan. Petugas menemukan Hp korban.
Selain sebuah smartphone, pelaku diketahui juga mengambil sejumlah barang berharga milik korban. Benda lain yang dicuri ialah dua unit aki 70 A dan satu tabung gas melon termasuk satu unit sepeda angin.
"Dari hasil pemeriksaan sementara, pelaku ternyata sering melakukan tindakan pencurian di rumah tetangganya yang lain. Pelaku dan barang bukti diamankan di Mapolsek Talun," ungkap Burhan.
Untuk mempertanggungjawabkan perbuatannya, Ahmad Rusikin dijerat dengan pasal 363 KUHP dengan ancaman hukuman diatas lima tahun penjara.
Aplikasi Google Map Antar Pemuda Asal Blitar ini Menuju Penjara
Jumat, 21 Des 2018 14:09 WIB
Reporter :
CF Glorian
CF Glorian
Berita Blitar
KPU Kabupaten Blitar Batalkan Debat Publik Ketiga, Ini Alasannya
Bawaslu Blitar Temukan Pelanggaran KPU dalam Debat Publik Kedua
Terkendala Sponsor, PSBI Blitar Terancam Absen di Liga 4 Musim Ini
KPU Kabupaten Blitar Langgar Administrasi Pemilihan, Ini Perkaranya
Misteri Penyebab Lubang di Dasar Sungai Kaliasat Blitar Terungkap
Berita Terbaru
Persatuan Pemuda Peduli Pasuruan Gelar Deklarasi Pemenangan Paslon Mudah
Viral Video Berkas C Plano Spesimen Dibakar, KPU Bangkalan Panggil Pelaku
Bank Jatim Salurkan CSR Perbaikan Gor Sultan Abdul Kadirun Bangkalan
Relawan Cantiq Konvoi di Surabaya, Kampanyekan Luluk-Lukman di Pilgub Jatim 2024
Persebaya Tekuk Persija, Ini Rahasianya
Tretan JatimNow
Mengenal Alfredo Nararya, Pemain Persebaya U-16 yang Jago Sains
Sosok Wamensesneg Bambang Eko di Mata Tetangga Jember, Pintar Sejak SD
Profil Arifatul Choiri Fauzi, Menteri PPPA asal Madura: Kader Muslimat NU
Sosok Kakang Fiki Andriansah Duta Wisata Jatim 2024 dari Ponorogo
Terpopuler
#1
Persatuan Pemuda Peduli Pasuruan Gelar Deklarasi Pemenangan Paslon Mudah
#2
Laskar Kamil, Bantahan Ketua KPU Sidoarjo, Dana BOS SMK 2 PGRI Ponorogo
#3
Ibu asal Jember Melahirkan di Area Perkebunan, Tak Kuat Menuju Rumah Bidan
#4
Malam Ini Debat Publik Terakhir Pilkada Tulungagung
#5