Lampu 'Tempo Dulu' di Kota Tua Surabaya Utara Tidak Menyala, Sayang!

Senin, 09 Mar 2020 20:42 WIB
Reporter :
Budi Sugiharto
Puluhan lampu berkarakter tempo dulu yang dipasang di Jalan Karet, Surabaya tidak menyala

jatimnow.com - Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya terus membenahi Kota Tua untuk dijadikan destinasi wisata. Berbagai fasilitas dipasang untuk mendukung sebagai wisata heritage.

Puluhan lampu yang berkarakter tempo dulu dipasang di Jalan Karet. Demikian pula trotoar ikut dipermak menjadi cantik.

Lampu berkarakter tempo dulu yang dipasang di Jalan Karet, Surabaya, tidak menyala

Baca juga: Ratusan Komunitas Serbu Srawung Vespa di Kota Tua Jember

Sayangnya puluhan lampu yang khas tempo dulu di Kota Tua Surabaya utara itu tidak menyala, Senin (9/3/2020) malam.

Baca juga: Bu Risma, Lampu-lampu Hias di Kota Tua Jalan Karet Tak Nyala Lho

Pemandangan ini berbeda dengan yang di Jalan Panggung atau diseberangnya. Lampu-lampu yang khas tempo dulu itu menyala semua dan cukup indah.

Ikuti perkembangan berita terkini Jawa Timur dan sekitarya di Aplikasi jatimnow.com!
Berita Surabaya

Berita Terbaru
Tretan JatimNow

Terpopuler