jatimnow.com - Ribuan buruh menggelar aksi di depan Kantor Gubernur Jatim Jalan Pahlawan Surabaya dalam peringatan Hari Buruh Sedunia (Mayday), Senin (1/5/2023).
Selain membentangkan sederet tuntutan kepada gubernur, mereka juga membawa poster calon presiden (capres) 2024.
Baca juga: Di Balik Suksesnya Pengamanan Aksi Demo Buruh, Polda Jatim: Ini Strategi Kami
Bahkan mereka memampang poster berisi larangan mencoblos sejumlah partai politik (parpol).
Baca juga: Digaji Senilai UMK, Buruh di Trenggalek Sambat Kurang untuk Biaya Hidup
Pantauan jatimnow.com di lokasi, selain organisasi-organisasi serikat buruh, juga tampak massa dari Partai Buruh.
Baca juga: Mahasiswi Ambruk di Tengah Demo Buruh Depan Grahadi Surabaya