Sopir Dibacok, Warga Gelar Sedekah Bumi, Jembatan Jetak Ditutup

Jumat, 08 Sep 2023 07:22 WIB
Reporter :
jatimnow.com
Suasana Sedekah Bumi di Desa Kacangan, Kecamatan Modo, Lamongan. (Foto : Adyad Ammy Iffansah/jatimnow.com)

jatimnow.com - Berita penganiayaan di Pamekasan menjadi pilihan pembaca teratas pada Kamis (9/9/2023). Seorang sopir truk yang dibacok dua pria misterius yang kini masih dalam penyelidikan pihak kepolisian.

Pilihan pembaca berikut adalah berita Sedekah Bumi yang digelar warga Lamongan karena rasa syukur atas hasil panen yang melinpah, serta rencana ditutupnya jembatan Jetak penghubung Bojonegoro-Cepu.

Berikut rangkuman redaksi atas tiga berita pilihan pembaca tersebut.

Baca juga: Tantang Duel Polisi, Top CEO Indonesia Awards 2024, Longsor Ngebel Ponorogo

Sopir Truk Dibacok Pria Misterius di Pamekasan

Sopir truk dibacok dua pria misterius di Pamekasan, Kamis (7/9/2023). Informasi yang dirangkum, diduga korban berasal dari Kabupaten Sumenep.

Baca juga: 30 Kilogram Sabu, Debat Pilkada Sidoarjo, Aliansi Pemuda Gresik

Panen Melimpah, Warga Desa di Lamongan Gelar Sedekah Bumi

\

Ratusan warga di Desa Kacangan, Kecamatan Modo, Lamongan menggelar Sedekah Bumi sebagai wujud rasa syukur dan nikmat atas limpahan hasil panen tahun ini.

Jembatan Jetak Bojonegoro Ditutup 3 Hari, Ini Jalur Alternatifnya

Baca juga: Kisah Kereta Api Terakhir, Bawaslu Gresik, Minta Bantuan Bonek

Jembatan Jetak yang menjadi penghubung jalur Bojonegoro-Cepu bakal ditutup total mulai besok Jumat (8/9/2023) malam. Penutupan dilakukan karena ada kegiatan pengerjaan perbaikan konstruksi jembatan.

 

Ikuti perkembangan berita terkini Jawa Timur dan sekitarya di Aplikasi jatimnow.com!
Berita Surabaya

Berita Terbaru
Tretan JatimNow

Terpopuler