jatimnow.com - Puluhan massa dari beberapa elemen serikat buruh, menggelar aksi demomonstrasi di depan Gedung Negara Grahadi Surabaya, Senin (8/10/2018).
Dengan mengibarkan beberapa bendera bertuliskan KSPI (Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia) dan FSPMI (Federasi Serikat Pekerja Metal Indonesia). Mereka berorasi membawa beberapa tuntutan terkait upah buruh di Jatim.
Aksi demonstrasi itu diikuti oleh massa buruh dari berbagai daerah di Jawa Timur, diantaranya Surabaya, Gresik, Lamongan dan Sidoarjo.
Secara bergantian, mereka menyuarakan aspirasi dan tuntutan mereka. Beberapa tuntutan diantaranya seperti tolak upah murah, perbaikan pelayanan BPJS untuk buruh dan disparitas upah yang ada di Jatim tidak terlalu jauh dan tinggi.
Pantauan jatimnow.com, aksi damai demo buruh itu menutup separuh badan jalan Gubernur Suryo Surabaya. Hal ini membuat arus lalu lintas sedikit tersendat.
Sementar itu dilokasi juga terlihat petugas dari kepolisian berjaga untuk mengamankan aksi demonstrasi ini.
Tuntut Perbaikan Pelayanan BPJS, Puluhan Buruh Demo di Depan Grahadi
Senin, 08 Okt 2018 14:16 WIB
Reporter :
Farizal Tito
Farizal Tito
Berita Surabaya
Persebaya Surabaya Kalahkan Malut United 2-1, Tavares Catat Sejumlah Evaluasi Penting
Obesitas Remaja, Salahkah Begadang dan Makan Tengah Malam?
Unik! Corndog Isian Es Krim Magnum Jadi Primadona Baru Kuliner di Surabaya
Dana Haji Dikorupsi, Gus Lilur Minta KPK Kejar Semua Penerima Aliran Dana
Mobil Terjun ke Sungai di Mulyorejo, Tim Rescue Damkar Surabaya Lakukan Evakuasi
Berita Terbaru
Persebaya Surabaya Kalahkan Malut United 2-1, Tavares Catat Sejumlah Evaluasi Penting
Gresik Phonska Plus Libas Falcons di Laga Perdana Proliga 2026
Pria di Tulungagung Bakar Rumah Pacarnya Diduga karena Cemburu
Persik Kediri Doa Bersama Gate 13 Stadion Kanjuruhan Malang Jelang Lawan Arema FC
Ifan Seventeen Hadirkan Single “Jangan Paksa Rindu (Beda)”, Sederhana dan Emosional
Tretan JatimNow
Konsisten Memberdayakan Kaum Hawa, Reny Widya Lestari Raih AWEN Award 2025
Aura Sinta Raih Emas Pada Ajang AKF China Setelah Gagal di Porprov Jatim
Kisah inspiratif Dokter Gigi Zahra, Sang Dokter Gigi Bawa Misi Kemanusiaan
Agus Hermanto, Guru Pelosok Banyuwangi Sang Penjaga Mimpi Anak Desa
Terpopuler
#1
Persik Kediri Doa Bersama Gate 13 Stadion Kanjuruhan Malang Jelang Lawan Arema FC
#2
Ifan Seventeen Hadirkan Single “Jangan Paksa Rindu (Beda)”, Sederhana dan Emosional
#3
Pria di Tulungagung Bakar Rumah Pacarnya Diduga karena Cemburu
#4
Gresik Phonska Plus Libas Falcons di Laga Perdana Proliga 2026
#5