jatimnow.com - Terkendala masalah jaringan, Tes Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) di Pare, Kabupaten Kediri ditunda, Jumat (26/10/2018). Jaringan komputer di lokasi tes tidak berfungsi sama sekali.
Kepala Kantor Regional II Badan Kepegawaian Nasional (BKN) Surabaya, Tauchid Sudjatmiko membenarkan penundaan tes CPNS di Kediri tersebut.
"Di Kediri kami tunda besok karena masalah teknis," ujar Tauchid saat dihubungi.
Namun, pihaknya mengatakan kesalahan bukan terjadi pada panitia penyelenggara, melainkan pada vendor yang ditangani PT Sucofindo sebagai penyediaan server jaringan tes.
"Jaringannya sudah dipasang tapi tidak berjalan," terangnya.
Tes yang seharusnya dijadwalkan berlangsung tiga sesi dengan peserta 390 peserta per sesinya terpaksa ditunda hingga Sabtu esok.
Tes CPNS sendiri dilakukan di Hall Simpang Lima Gumul, Kota Pare, yang diikuti tujuh wilayah di Jawa Timur yakni Kabupaten Kediri, Kabupaten Jombang, Kabupaten Mojokerto, Kota Mojokerto, Kabupaten Tulungagung, Kabupaten Trenggalek, dan Kabupaten Nganjuk.
Jaringan Komputer Bermasalah, Tes CPNS di Kediri Ditunda
Jumat, 26 Okt 2018 15:31 WIB
Reporter :
Avirista Midaada
Avirista Midaada
Berita Kediri
Akses Tol Bandara Dhoho Menuju Kota Kediri Selesai Oktober 2025
Deny Yakin Menangi Pilbup Kediri Berbekal Survei Internal, Libatkan Kader Muslimat
Komitmen Mas Dhito Wujudkan Kemandirian dan Cegah Bullying Anak Disabilitas di Kediri
Pemkab Kediri Angkat Duta Genre Sebagai Role Model Lingkungan Remaja
Serahkan Sertifikat PTSL di 2 Desa, Pemkab Kediri Beri 3 Pesan Penting
Berita Terbaru
Viral Video Berkas C Plano Spesimen Dibakar, KPU Bangkalan Panggil Pelaku
Bank Jatim Salurkan CSR Perbaikan Gor Sultan Abdul Kadirun Bangkalan
Relawan Cantiq Konvoi di Surabaya, Kampanyekan Luluk-Lukman di Pilgub Jatim 2024
Persebaya Tekuk Persija, Ini Rahasianya
Sumur Air Bercampur Gas Muncul di Sampang, Polisi Beri Warning
Tretan JatimNow
Mengenal Alfredo Nararya, Pemain Persebaya U-16 yang Jago Sains
Sosok Wamensesneg Bambang Eko di Mata Tetangga Jember, Pintar Sejak SD
Profil Arifatul Choiri Fauzi, Menteri PPPA asal Madura: Kader Muslimat NU
Sosok Kakang Fiki Andriansah Duta Wisata Jatim 2024 dari Ponorogo
Terpopuler
#1
Laskar Kamil, Bantahan Ketua KPU Sidoarjo, Dana BOS SMK 2 PGRI Ponorogo
#2
Ibu asal Jember Melahirkan di Area Perkebunan, Tak Kuat Menuju Rumah Bidan
#3
Malam Ini Debat Publik Terakhir Pilkada Tulungagung
#4
Fraksi Gerindra DPR-RI Kaji KPU dan Bawaslu jadi Badan Adhoc, Demi Apa?
#5