jatimnow.com - Taman Surya di Balai Kota Surabaya menjadi asri dan rindang setelah mendapat sentuhan Walikota Tri Rismaharini.
Taman yang rindang itu juga mampu menjadi salah satu paru-paru Kota Pahlawan serta wisata bagi Penyandang Difabel karena dilengkapi Taman Bicara.
Baca juga: 37.814 Pemudik Padati Stasiun Daop 8 Surabaya pada H-1 Lebaran
Saksikan videonya.
Baca juga: Prakiraan Cuaca Surabaya Senin 31 Maret: Tetap Cerah hingga Senja