jatimnow.com - Seorang karyawan Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU) Paiton, Kabupaten Probolinggo tewas terjatuh dari lantai 6 tempatnya bekerja, Rabu (31/10/2018).
Saiful Bahri (50), tewas saat bekerja droping material di area Boiler lantai 6 unit 7 dan 8 PT Paiton Operation dan Maintenance Indonesia (POMI). Insiden ini terjadi pada Pukul 10.45 Wib. Saiful tercatat sebagai karyawan Sub Kontraktor PT Vield Core 47 bagian Scafollder team.
Kasatreskrim Polres Probolinggo, AKP Riyanto mengatakan, petugas Rescue PT POMI saat tiba di lokasi kejadian langsung mengambil tindakan pertolongan pertama dan membawa korban ke RS Rizani Paiton menggunakan mobil ambulance PT POMI.
"Sekitar Pukul 11.10 Wib, korban kemudian dibawa ke kamar jenazah Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Waluyo Jati Kraksaan untuk dilakukan visum, karena kepala korban pecah dan kakinya patah" katanya, Rabu (31/10/2018).
Polisi tengah menyelidiki penyebab jatuhnya korban, apakah faktor kalalaian atau kurangnya fasilitas pengaman.
"Sebab salah satu karyawannya jatuh dari lantai 6 saat sedang beraktivitas," ujarnya.
Jamal salah satu keluarga korban mengaku, tidak ada firasat apapun atas peristiwa yang menimpa saudaranya tersebut. .
"Sebab kemarin masih bertemu saya, dia baik-baik saja," pungkasnya.
Pekerja di PLTU Paiton Tewas Terjatuh dari Lantai 6
Rabu, 31 Okt 2018 20:31 WIB
Reporter :
Mahfud Hidayatullah
Mahfud Hidayatullah
Berita Probolinggo
3 Pria di Probolinggo Digerebek Polisi saat Asyik Pesta Sabu
Cagub Jatim Luluk Nur Hamidah Gelorakan Semangat Perubahan di Probolinggo
5 Fakta Kecelakaan Maut Elf Vs Truk di Tol Probolinggo-Pasuruan
4 Spot Wisata Populer di Bromo Ganti Nama, Berikut Daftarnya
Beredar Foto Kades di Probolinggo Siapkan APK Paslon 1
Berita Terbaru
Polisi Gerebek Kampung Narkoba di Jalan Kunti Surabaya, 25 Orang Ditangkap
Persatuan Pemuda Peduli Pasuruan Gelar Deklarasi Pemenangan Paslon Mudah
Viral Video Berkas C Plano Spesimen Dibakar, KPU Bangkalan Panggil Pelaku
Bank Jatim Salurkan CSR Perbaikan Gor Sultan Abdul Kadirun Bangkalan
Relawan Cantiq Konvoi di Surabaya, Kampanyekan Luluk-Lukman di Pilgub Jatim 2024
Tretan JatimNow
Mengenal Alfredo Nararya, Pemain Persebaya U-16 yang Jago Sains
Sosok Wamensesneg Bambang Eko di Mata Tetangga Jember, Pintar Sejak SD
Profil Arifatul Choiri Fauzi, Menteri PPPA asal Madura: Kader Muslimat NU
Sosok Kakang Fiki Andriansah Duta Wisata Jatim 2024 dari Ponorogo
Terpopuler
#1
Persatuan Pemuda Peduli Pasuruan Gelar Deklarasi Pemenangan Paslon Mudah
#2
Laskar Kamil, Bantahan Ketua KPU Sidoarjo, Dana BOS SMK 2 PGRI Ponorogo
#3
Ibu asal Jember Melahirkan di Area Perkebunan, Tak Kuat Menuju Rumah Bidan
#4
Malam Ini Debat Publik Terakhir Pilkada Tulungagung
#5