jatimnow.com - Tumpeng setinggi 2 meter dan beberapa pusaka diarak di ruas jalan protokol Trenggalek, Sabtu (31/8/2019). Arak-arakan itu menjadi bagian acara puncak peringatan Hari Jadi ke 825 Kabupaten Trenggalek.
Ribuan masyarakat rela menunggu di pinggir jalan untuk menyaksikan arak-arakan pusaka dan tumpeng setinggi 2 meter tersebut. Apalagi untuk tahun ini, Pemkab Trenggalek menggunakan adat Keraton Ngayogyakarta, lengkap dengan atribut yang dikenakan.
Baca Selengkapnya: Hari Jadi ke 825 Trenggalek: Arak-arakan Pusaka hingga Tumpeng