jatimnow.com - Mengelabui petugas dengan cara menyembunyikan sabu di dalam sandal, seorang pria di Mojokerto diringkus polisi.
Kapolsek Mojoanyar, AKP Adam Muhari mengakatan, pelaku di sergap di jalan kampung di wilayah hukumnya.
"Penangkapannya saat malam tahun baru, pelaku tidak lewat jalan utama mungkin karena takut kena razia petugas, pelaku akhirnya lewat jalan tikus," ungkapnya, Kamis (3/1/2019).
Laki-laki berusia 38 tahun asal Dusun/Desa Lumbang Rejo, Kecamatan Prigen, Kabupaten Pasuruan itu diringkus Unit Reskrim Polsek Mojoanyar saat melintas di jalan wisata Rolak Songo, Kecamatan Mojoanyar, Kabupaten Mojokerto.
"Pelaku ini sudah lama jadi target kami, saat kami geledah, pelaku membawa sabu-sabu sekitar 0,5 gram yang disembunyikan di sandal yang dipakainya," terangnya.
Adam menjelaskan, sabu-sabu seberat 0,5 gram itu dibungkus pelaku menggunakan plastik klip kecil kemudian dibungkus lagi menggunakan kertas rokok dan dimasukkan dalam sedotan.
"Setelah itu dimasukkan di sela-sela sandalnya yang terbuat dari kulit," imbuhnya.
Akibat perbuatannya, Abdul Rahman harus mmpertanggungjawabkn perbuatannya itu. Tersangka dijerat Pasal 114 ayat 1 subsider Pasal 112 ayat 1 UU RI No. 35 tahun 2009, tentang Narkotika.
Sembunyikan Sabu di Sandal, Pria Mojokerto ini Diringkus
Kamis, 03 Jan 2019 12:23 WIB
Reporter :
Khilmi Sabikhisma Jane
Khilmi Sabikhisma Jane
Berita Mojokerto
Program Makan Bergizi Diharapkan Bisa Serap Sayuran Lokal Mojokerto
Pj Wali Kota Mojokerto Ingatkan soal Literasi Digital di Masa Kampanye Pilkada
Konsumen Setia Mojo Shop Fiesta Diganjar Hadiah Umrah
Pembangunan Ponpes Al Amin Mojokerto, Pjs Bupati Beri Pesan Soal Ini
Pj Wali Kota Edukasi Warga jelang Pilwali Mojokerto: Jangan Pilih Karena Uang
Berita Terbaru
Terlibat Penganiayaan di Ngujang dan Wajak, 10 Pesilat Tulungagung Diamankan
Petrokimia Gresik Pertahankan Gelar Juara Livoli Divisi Utama 2024
Prakiraan Cuaca Surabaya Sabtu 23 November: Siang Hujan, Malam Cerah
Polisi Gerebek Kampung Narkoba di Jalan Kunti Surabaya, 25 Orang Ditangkap
Persatuan Pemuda Peduli Pasuruan Gelar Deklarasi Pemenangan Paslon Mudah
Tretan JatimNow
Mengenal Alfredo Nararya, Pemain Persebaya U-16 yang Jago Sains
Sosok Wamensesneg Bambang Eko di Mata Tetangga Jember, Pintar Sejak SD
Profil Arifatul Choiri Fauzi, Menteri PPPA asal Madura: Kader Muslimat NU
Sosok Kakang Fiki Andriansah Duta Wisata Jatim 2024 dari Ponorogo
Terpopuler
#1
Persatuan Pemuda Peduli Pasuruan Gelar Deklarasi Pemenangan Paslon Mudah
#2
Laskar Kamil, Bantahan Ketua KPU Sidoarjo, Dana BOS SMK 2 PGRI Ponorogo
#3
Ibu asal Jember Melahirkan di Area Perkebunan, Tak Kuat Menuju Rumah Bidan
#4
Malam Ini Debat Publik Terakhir Pilkada Tulungagung
#5