jatimnow.com - Para Rohaniawan Surabaya (Pros) menggelar deklarasi memenangkan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Surabaya, Machfud Arifin-Mujiaman Sukirno dalam Pemilihan Wali Kota (Pilwali) Surabaya 9 Desember 2020.
"Kami mendukung penuh Pak Machfud Arifin dan Pak Mujiaman. Pak Machfud orangnya komplit. Beliau mempunyai pengetahuan yang luas mengenai beberapa bidang, menguasai bidang pendidikan, tata kota, sosial, UMKM, sangat memperhatikan semua," kata Ketua Pros, Stepanus Hartono usai deklarasi di Mal BG Junction Surabaya, Sabtu (26/9/2020).
Baca juga: 9600 Anggota PP Jember Dukung Gus Fawait - Djoko Susanto
Baca Selengkapnya: Para Rohaniawan Surabaya Dukung Machfud Arifin-Mujiaman
Baca juga: Guru Madrasah Jember Termarjinalkan, Dukung Fawait Berharap Perubahan