NasDem Kota Probolinggo Peduli Bantu Korban Erupsi Semeru

Kamis, 09 Des 2021 07:33 WIB
Reporter :
Mahfud Hidayatullah
DPD NasDem Kota Probolinggo melakukan aksi sosial melakukan penyaluran bantuan terhadap para korban eruspi Gunung Semeru.. (Foto: Mahfud Hidayatullah/jatimnow.com)

Probolinggo - DPD NasDem Kota Probolinggo melakukan aksi sosial melakukan penyaluran bantuan terhadap para korban eruspi Gunung Semeru.

Ketua DPD NasDem Kota Probolinggo, Zulfikar Imawan mengatakan pihaknya melakukan aksi ini sebagai bentuk kepedulian kader partai dalam bidang sosial.

"Kita juga merasa prihatin dan berduka atas musibah yang menimpa saudara saudara kita di kawasan Gunung Semeru," jelasnya, Kamis (9/12/2021).

Baca juga: Ina Buchori Buka Puasa Bersama Kader NasDem, Maju Pilwali Probolinggo?

Situasi dan kondisi di lapangan terkait dengan bantuan berupa sembako , baju dan hal lainnya sudah dinilai sangat banyak.

Baca juga: Duet Anies-Muhaimin, NasDem Kota Probolinggo: Mereduksi Tudingan Politik Identitas

"Kita di sana juga berkoordinasi dengan para kader NasDem di Lumajang," katanya.

\

Iwan juga menilai bantuan yang terlihat masih dibutukan nampaknya minimnya permainan untuk anak-anak korban dipengungsian.

Baca juga: Ellyas Aditiawan, Politisi Muda Probolinggo Rutin Blusukan Naik Motor Tua

"Main anak juga sangat dibutuhkan untuk anak anak agar mereka juga bisa terhibur disaat suasana seperti ini," tandasnya.

Iwan berharap dengan adanya musibah ini semoga masyarakat terdampak bisa diberikan kesabaran dan bisa kembali normal dan bisa beraktivitas seperti sebelumnya.

Ikuti perkembangan berita terkini Jawa Timur dan sekitarya di Aplikasi jatimnow.com!
Berita Probolinggo

Berita Terbaru
Tretan JatimNow

Terpopuler