jatimnow.com- Satu orang tewas akibat kebakaran di SPBU di SIER, Berbek, Sidoarjo, Kamis (8/3/2018). Empat orang lain luka-luka.
"Ada lima korban, yang meninggal satu orang itu kenek truk muat elpiji," jelas Kapolresta Sidoarjo Kombes Pol Himawan Bayu Aji.
Truk mengangkut tabung elpiji, kata kapolres, saat sedang mengisi bahan bakar.
"Terpecik api dan meledak mengenai genset di lokasi," kata Himawan.
Empat orang yang terluka sudah dilarikan ke rumah sakit. "Operator ada dua," kata Himawan.
Reporter: Arry Saputra
Editor: Budi S
1 Orang Tewas dan 4 Luka Akibat Terbakarnya SPBU di SIER
Kamis, 08 Mar 2018 10:12 WIB
Reporter :
Arry Saputra
Arry Saputra
Berita Terbaru
Profil AKBP Ramadhan Nasution, Kapolres Gresik Baru Gantikan AKBP Rovan Richard
Proyek Dam Pelimpah Jember Senilai Rp15 M Ambrol, Komisi D DPRD Jatim Segera Cek
Tok! MA Hukum CNN Indonesia Bayar Setengah Miliar ke Karyawan
Saat Harapan Berubah Menjadi Tekanan
Jagal Pegirian Keler Sapi Hidup ke Gedung DPRD Surabaya, Tolak Relokasi
Tretan JatimNow
Konsisten Memberdayakan Kaum Hawa, Reny Widya Lestari Raih AWEN Award 2025
Aura Sinta Raih Emas Pada Ajang AKF China Setelah Gagal di Porprov Jatim
Kisah inspiratif Dokter Gigi Zahra, Sang Dokter Gigi Bawa Misi Kemanusiaan
Agus Hermanto, Guru Pelosok Banyuwangi Sang Penjaga Mimpi Anak Desa
Terpopuler
#1
Cuaca Surabaya Hari Ini: Berawan, Waspadai Hujan Ringan
#2
Jagal Pegirian Keler Sapi Hidup ke Gedung DPRD Surabaya, Tolak Relokasi
#3
Harga Emas Senin 12 Januari 2026: Stabil dan Cenderung Naik
#4
Khofifah Bahas Realisasi SRRL Surabaya - Sidoarjo dengan Jerman
#5