Salah satu agen beras dan minyak yang ada di Pasar Krian Romli (47) menerangkan bahwa langkanya minyak goreng bersubsidi dan naiknya harga beras di pasaran sudah sejak awal tahun 2023 kemarin.
Romli juga mengatakan bahwa harga beras saat ini berangsur naik. Meski tidak signifikan namun kenaikannya dikeluhkan banyak pelanggan.
Baca juga: Bapanas Gelontor 2.879.620 Kg Beras di Kabupaten Probolinggo Tekan Inflasi
Baca juga: Pemkab Tulungagung Pantau Harga Jagung, Telur dan Daging Ayam