3 Rumah Terbakar, Pembunuh Nenek Ditangkap, Diamankan 350 Personel

Senin, 04 Sep 2023 07:13 WIB
Reporter :
jatimnow.com
Kebakaran di Jalan Kenjeran 113. (Foto: Command Center 112 Surabaya)

jatimnow.com - Peristiwa kebakaran 3 rumah di Surabaya menjadi salah satu berita pilihan pembaca pada Minggu (3/9/2023) kemarin.

Ada juga berita Polres Situbondo meringkus pelaku pembanuhan seorang nenek yang sempat buron 1 bulan. Serta berita pengamanan Festival Literasi Digital di Ponorogo.

Redaksi merangkum ketiga berita pilihan pembaca tersebut.

Baca juga: Jadwal Gus Iqdam, Plt Bupati Sidoarjo, Rumah Dinas Gus Muhdlor

Kebakaran 3 Rumah di Jalan Kenjeran Surabaya, Damkar Kesulitan Akses

Kebakaran terjadi di Jalan Kenjeran 113 Surabaya, Sabtu malam (2/9/2023) malam. Kebakaran tersebut menghanguskan tiga rumah. Minimnya akses masuk bagi petugas pemadam kebakaran membuat petugas memadamkan api lewat toko bangunan yang berada di depan rumah yang terbakar.

Baca juga: Kecelakaan Rombongan Sidogiri, Gus Muhdlor Ditahan KPK, Peluang Subandi-Mimik

Pembunuh Nenek Warga Situbondo Ditangkap di Pasuruan, Ini Motifnya

\

Polres Situbondo menangkap buron tersangka pelaku pembunuhan nenek Sumini warga Jalan Serojo Situbondo pada 10 Agustus 2023 lalu. Pelaku berinisial SY (23) diringkus di Pasuruan.

Baca juga: Segel Pendopo, Abdul Rouf Daftar Bacabup, SIM Keliling Surabaya

350 Personel Amankan Festival Literasi Digital di Alun-Alun Ponorogo, Menampilkan Naff dan D'Masiv

Festival Literasi Digital yang akan menampilkan bintang tamu terkenal, Naff dan D'Masiv, digelar di panggung utama Alun-Alun Kabupaten Ponorogo, Minggu (3/9/2023) malam.

Ikuti perkembangan berita terkini Jawa Timur dan sekitarya di Aplikasi jatimnow.com!

Berita Terbaru
Tretan JatimNow

Terpopuler