jatimnow.com - Pakar Geoteknik Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS), Prof Indrasurya Budisatria Mochtar yang tergabung dalam Tim pusat studi kebumian, bencana dan perubahan iklim (PSKBPI) ITS Surabaya mendatangi lokasi jalan ambles di Raya Gubeng Surabaya, Rabu (19/12/2018).
Kepada wartawan, Indrasurya mengatakan bahwa saat ini pihaknya meminta data-data tambahan dari kontraktor terkait teknis konstruksi bangunan yang tengah dikerjakan.
"Ada data-data tambahan yang diminta dari kontraktornya," ujar Prof Indrasurya saat mengunjungi lokasi jalan ambles.
Saat dikonfirmasi dugaan penyebab jalan ambles tersebut, Indrasurya mengaku masih belum melakukan penelitian. Saat ini masih dalam tahapan tinjauan lokasi.
"Belum ada analisa, hanya melihat di lapangan," imbuhnya.
Namun Indra mengatakan bahwa setiap kemungkinan bisa menjadi penyebab amblesnya jalan tersebut. Diantaranya adalah kesalahan konstruksi proyek pelebaran parkir RS Siloam, serta kontur tanah yang tidak stabil.
"Dua-duanya bisa saja. Namun masih harus dianalisa dulu," pungkasnya.
Jalan Raya Gubeng Ambles, Ini Kata Pakar Geoteknik ITS
Rabu, 19 Des 2018 12:10 WIB
Reporter :
Farizal Tito
Farizal Tito
Berita Surabaya
Bank Jatim Salurkan CSR Perbaikan Gor Sultan Abdul Kadirun Bangkalan
Relawan Cantiq Konvoi di Surabaya, Kampanyekan Luluk-Lukman di Pilgub Jatim 2024
Polda Jatim Bongkar 28 Kasus Perdagangan Orang, 41 Tersangka Diamankan
Program Makan Siang Gratis Diminta Libatkan UMKM di Surabaya
DPRD Jatim Resmi Sahkan APBD Jatim 2025, Belanja Daerah Rp29,6 Triliun
Berita Terbaru
Persatuan Pemuda Peduli Pasuruan Gelar Deklarasi Pemenangan Paslon Mudah
Viral Video Berkas C Plano Spesimen Dibakar, KPU Bangkalan Panggil Pelaku
Bank Jatim Salurkan CSR Perbaikan Gor Sultan Abdul Kadirun Bangkalan
Relawan Cantiq Konvoi di Surabaya, Kampanyekan Luluk-Lukman di Pilgub Jatim 2024
Persebaya Tekuk Persija, Ini Rahasianya
Tretan JatimNow
Mengenal Alfredo Nararya, Pemain Persebaya U-16 yang Jago Sains
Sosok Wamensesneg Bambang Eko di Mata Tetangga Jember, Pintar Sejak SD
Profil Arifatul Choiri Fauzi, Menteri PPPA asal Madura: Kader Muslimat NU
Sosok Kakang Fiki Andriansah Duta Wisata Jatim 2024 dari Ponorogo
Terpopuler
#1
Persatuan Pemuda Peduli Pasuruan Gelar Deklarasi Pemenangan Paslon Mudah
#2
Laskar Kamil, Bantahan Ketua KPU Sidoarjo, Dana BOS SMK 2 PGRI Ponorogo
#3
Ibu asal Jember Melahirkan di Area Perkebunan, Tak Kuat Menuju Rumah Bidan
#4
Malam Ini Debat Publik Terakhir Pilkada Tulungagung
#5