jatimnow.com - Seorang Santri dari salah satu pondok pesantren yang berada di Dlanggu, Kabupaten Mojokerto tewas terlindas truk di Jalan Raya Pacing, Kecamatan Bangsal, Kabupaten Mojokerto, Jumat (29/3/2019).
Santri itu bernama Nur Habibur Romadhon, warga Dusun Jati, Desa Kesuma tengah, Kecamatan Pacet. Nur terlindas truk pada Kamis (28/3/2019) malam sepulang dari acara Haul KH Achyat Chalimy atau Abah Yat bersama delapan temannya.
Baca juga: Ribuan Santri Simokerto Semarakkan Kirab Resolusi Jihad Peringati HSN 2025
Baca juga: Dodik Ariyanto Sabet Penghargaan FJN, Santri Zaman Now Sukses Dunia Akhirat
Baca Berita: