jatimnow.com - Musim kemarau berakibat kekeringan di wilayah Jawa Timur, Salah satunya di Kabupaten Probolinggo. Ketersediaan air bersih minim di beberapa wilayah.
Untuk membantu mengatasi kesulitan air bersih, polisi dalam hal ini Polres Probolinggo menggelar distribusi air bersih gratis kepada masyarakat. Salah satunya di Dusun Sukur, Desa Purut, Kecamatan Lumbang, Kabupaten Probolinggo.
Kapolres Probolinggo AKBP Fadly Samad mengatakan, pihaknya melakukan aksi pendistribusian air bersih tersebut, lantaran banyak warga yang kesulitan mendapatkan air bersih.
"Dalam pendistribusian tersebut sebanyak 6000 liter air sesuai dengan kapasitas angkut mobil watercanon milik Polres," kata Fadly Samad, Sabtu (15/9/2019).
Menurutnya, dengan adanya bantuan ait bersih tersebut, setidaknya bisa meringankan beban masyarakat di daerah tersebut.
"Pendistribusian air bersih akan dilakukan secara bertahap kepada daerah daerah yang membutuhkan air bersih ," jelasnya.
Selain itu, pihaknya juga akan berkoordinasi dengan pemerintah daerah soal penditribusian. Sehingga persoalan air bersih bisa tertangani.
"Termasuk akan mengusulkan untuk pemangunan tandon air di desa itu," tegas Fadly Samad.
Polisi Distribusikan Air Bersih ke Wilayah Kekeringan di Probolinggo
Sabtu, 15 Sep 2018 16:03 WIB
Reporter :
Mahfud Hidayatullah
Mahfud Hidayatullah
Berita Probolinggo
KAI Sesalkan Aksi Nekat Pria Tabrakkan Diri di Probolinggo
PKB Jatim Ajak PMII Kritis pada Kinerja Pemerintah
Tol Fungsional Probowangi Dibuka untuk Arus Balik Libur Nataru hingga 5 Januari
5 Fakta Perampokan Butik di Probolinggo: Pelaku Bawa Pistol
Gili Ketapang, Permata Tersembunyi di Kabupaten Probolinggo
Berita Terbaru
Difabel Binaan Dinsos Surabaya Kabur, Ditemukan di Jembatan Suramadu
Optimalkan Wisata Petik Melon, Wali Kota Madiun Target 12 Greenhouse
Prediksi Bill Gates: Seminggu Cukup Kerja 2 Hari Berkat AI
Jalan-jalan Kota Tuban Bersama Si Mas Ganteng Dipandu Cung dan Nduk
Santap Nasi Jotos, Penerbangan Dialihkan, Kejatuhan Mercon
Tretan JatimNow
Profil Sofie Imam, Warga Tulungagung Asisten Pelatih Fisik Timnas Dampingi PK
Sosok Afrizal Rahman, Atlet Skateboard Muda Berbakat dari Kota Madiun
Kisah Siswi di Jember Hidup Sendiri, Aktif Modelling hingga jadi Duta Maritim
Kisah Tukang Cukur di Banyuwangi Beri Layanan Gratis bagi Difabel hingga ODGJ
Terpopuler
#1
Rute Bus Trans Bangkalan akan Diubah, Hasil Evaluasi Sepi Penumpang
#2
Jalan-jalan Kota Tuban Bersama Si Mas Ganteng Dipandu Cung dan Nduk
#3
Prakiraan Cuaca Surabaya Kamis 3 April: Hujan Berangin
#4
Terima Kunjungan Dirjen Kementerian Kehutanan, Wali Kota Madiun Pamer Inovasi
#5