Hannover Messe merupakan salah satu pameran industri terbesar di dunia yang diadakan setiap tahun di Hannover, Jerman.
Ekonomi dan Bisnis Surabaya
Berita Informasi Ekonomi dan Bisnis Surabaya hari ini
Pertamina Jatimbalinus Tambah 15 Persen Stok BBM Selama Mudik Lebaran
Penambahan dilakukan untuk menjada kestabilan BBM jelang Idul Fitri 2023.
Ikawati BPN Jatim Optimistis Produk UMKM Binaan Laku di Pasaran
"Saya yakin, produk dari binaan UMKM kantor pertanahan ini tidak kalah dengan produk-produk unggulan lain. Dan saya optimis ini bisa diterima oleh masyarakat," ujar Siti.
Sejumlah Komisaris Diganti dalam RUPS Bank Jatim, Deviden Dibagi Rp797 Miliar
"Dengan keadaan yang penuh dengan tantangan ini, Bank Jatim dapat mencapai kinerja keuangan di tahun buku 2022 dengan hasil yang memuaskan, katanya.
Kinerja Teluk Lamong Triwulan Pertama Moncer, Intip Pemicunya
Geliat ekonomi yang mulai membaik dibarengi dengan penambahan tiga service baru membuat kinerja Terminal Teluk Lamong tumbuh positif triwulan pertama tahun ini.
Info Rek! SIER Gelar Lomba Video Mudik Lebaran, Yuk Intip Hadiahnya
Diketahui, pendaftaran mudik gratis bersama SIER ini telah dibuka sejak 5 April, dan akan berakhir pada 14 April 2023.
Alhamdulillah.....SIER Jamin Bayar THR Tepat Waktu, Catat Tanggalnya
Pihak perusahaan menjamin para pekerja diimbau tidak khawatir, karena THR akan diberikan paling lambat H-7 sebelum Hari Raya Idul Fitri.
JConnect Ramadan Festival 2023, Cara Bank Jatim Berdayakan Ekonomi Nasabah
Arief menambahkan, JConnect merupakan bentuk literasi keuangan cashless society dan bentuk dukungan Bank Jatim terhadap perkembangan UMKM di Jawa Timur.