Tak hanya menghentikan ujicoba parkir nontunai di Jalan Tunjungan, beberapa kali Dishub Surabaya tetap memberikan izin kepada jukir melakukan pembayaran dengan tunai.
Politik dan Pemerintahan Surabaya
Berita Informasi Politik dan Pemerintahan Surabaya hari ini
Satpol PP Surabaya Tertibkan APK Langgar Aturan, Kok Baru Bergerak?
APK yang ditertibkan ini adalah yang melanggar ketentuan pemasangan dan mengganggu estetika Kota Pahlawan.
Pemkot Minta Maaf Soal Pengumuman Foto Berbayar di Balai Pemuda Surabaya
Kepala Disbudporapar Surabaya, Hidayat Syah mengatakan, penerapan sistem berbayar pada penggunaan Balai Pemuda untuk aktivitas komersial.
Jubir AMIN Jatim Merespons Statemen Sekjen PBNU: Jujur Kita Kasihan
"Di bawah, struktur (PBNU) diam-diam masih intensif komunikasi dengan PKB," kata Fauzan.
Seabrek Capaian Program Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi di Tahun 2023
Berbagai terobosan dan inovasi Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi akan terus dikenang dan akan terus bermanfaat bagi warga Kota Surabaya.
Bahlil Lahadalia Bertemu Khofifah, Yakin Prabowo-Gibran di Jatim Menang Tebal
"Ya dikit-dikit lah. Ya Jawa Timur harus menang dong. Menang tebal," ujar Bahlil.
Gus Salam Klaim Survei AMIN Naik karena Kerja Keras Nahdliyin
Pengasuh Ponpes Denanyar ini menjelaskan bahwa untuk menuju peringkat 1 harus mempunyai keyakinan dengan kerja keras yang terus menerus dan tekad yang kuat.
Projo Jatim Kolaborasi TKD Siapkan Strategi Prabowo-Gibran Menang 1 Putaran
"Ada strategi, tapi namanya strategi pasti tidak kita bocorkan. Nanti teman-teman pasti akan tahu pada waktunya strategi Projo Jatim bersama TKD," ungkap Bayu Airlangga.