jatimnow.com - Berbagai upaya terus dilakukan Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya untuk menekan angka penyebaran COVID-19. Salah satunya yakni dengan membentuk Kampung Tangguh pada setiap RW di Surabaya.
Demi mewujudkan mewujudkan kampung - kampung physical distancing, Polsek Sukolilo Surabaya mengadakan kompetisi Kampung Tangguh antar kelurahan, salah satunya di wilayah Menur Pumpungan.
Baca juga: PPKM Level 3, Pemkab Jombang Aktifkan Kampung Tangguh
Tujuannya untuk menekan kurva persebaran corona dan mengajak masyarakat lebih kreatif dan peduli dalam mewujudkan kampung - kampung physical distancing.
Baca juga: Kampung Bebek di Sidoarjo Mulai Bangkit Usai Dihantam Pandemi Covid-19