Pelayanan itu dibuka di Kantor Dispendukcapil Banyuwangi terjadwal pada 29 April, dilanjutkan 4-6 Mei 2022. Layanan dibuka pukul 09.00-13.00 WIB.
Politik dan Pemerintahan Banyuwangi
Berita Informasi Politik dan Pemerintahan Banyuwangi hari ini
Markibor! Cara Bupati Ipuk Promosi UMKM di Momen Lebaran
"Kalau balik ke kotanya, jangan lupa beli oleh-oleh dengan jajanan dan oleh-oleh khas Banyuwangi, pesan Ipuk.
Bupati Ipuk: Tanpa Juru Parkir, Banyuwangi Tidak Setertib Ini
Selain menjaga ketertiban parkir kendaraan, Ipuk juga meminta para juru parkir lebih humanis dan peduli terhadap lingkungan di sekitarnya.
Dorong Pemulihan Ekonomi, Bupati Ipuk Minta Doa Ulama dan Tokoh Masyarakat
Pemulihan ekonomi dari dampak pandemi Covid-19 menjadi salah satu agenda prioritas Bupati Banyuwangi Ipuk Fiestiandani.
Selain Peringkat Pertama, Banyuwangi Dominasi 10 Besar Desa Mandiri Indonesia
Dalam Indeks Desa Membangun Indonesia, terdapat 5 klasifikasi, yaitu tertinggi adalah Mandiri, selanjutnya Maju, Berkembang, Tertinggal, dan Sangat Tertinggal.
Pemkab Banyuwangi Mulai Salurkan Insentif Guru Ngaji Senilai Rp9,4 Miliar
Pemkab Banyuwangi kembali menyalurkan insentif bagi guru ngaji. Tahun ini totalnya Rp9,4 miliar. Angka tersebut meningkat dibanding tahun sebelumnya.
Banyuwangi Luncurkan Pelayanan Jasa Usaha Alsintan Terintegrasi untuk Petani
Bupati Banyuwangi Ipuk Fiestiandani menyebut, program ini mengintegrasikan pelayanan konsultasi pertanian dengan penerapan budidaya modern menggunakan alsistan.
Bedah Buku Terjemahan Al-Quran Bahasa Osing, Bupati Ipuk Kenang Kisah Kartini
"Beliau adalah sosok yang memiliki perhatian tentang Al-Quran, di mana ketika orang mempelajarinya memang perlu paham artinya," ungkap Ipuk.