Wali Kota Mojokerto Ika Puspitasari atau Ning Ita menyisihkan kepala daerah lainnya di Jawa Timur.
Pemerintahan
Gubernur Maluku Akui Kemajuan Perdagangan Jawa Timur dan Patut Dicontoh
"Yang kita lakukan hari ini ialah membangun jembatan antara Maluku dan Jatim, bukan membangun tembok," kata Gubernur Maluku, Irjen Pol (Purn) Murad Ismail.
Pemprov Jatim Teken Kerjasama Misi Dagang dan Investasi dengan Maluku
Kerjasama itu diteken Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa dan Gubernur Maluku Irjen Pol (Purn) Murad Ismail di The Natsepa Hotel Resort, Maluku Tengah.
Dinilai Sukses Tangani Pandemi Covid-19, Dubes Inggris Puji Gubernur Khofifah
Duta Besar Inggris untuk Indonesia dan Timor Leste, Mr Owen Jenkins memuji kepemimpinan Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa.
Kemendikbudristek Gelar Peringatan Hari Disablitas Internasional di Banyuwangi
Kemendikbudristek menggelar workshop ‘Intervensi Dini untuk Anak Cerebral Palsy’ di Kabupaten Banyuwangi.
Gubernur Khofifah Doakan Mario Aji Juara Seri Moto 3 GP Balap Motor Dunia 2022
Mario Suryo Aji (17), satu- satunya rider asal Indonesia yang akan bertanding di kelas Moto 3 GP Kejuaraan Dunia Balap Motor musim 2022.
Sukses Implementasikan UU KIP, Pemkot Mojokerto Sabet Penghargaan KI Award
Pemkot Mojokerto mendapat kategori A dalam KI Award Tahun 2021 yang diselenggarakan Komisi Informasi Provinsi Jawa Timur.
Dorong Minat Baca di Jatim, Khofifah Minta Perpustakaan Berjalan Dimaksimalkan
Hal itu disampaikan Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa saat menutup lomba adu gagasan inovasi guru, kepala sekolah dan pengawas sekolah.