"Green Tech ini kami bangun di atas lahan tidur. Lahan yang sebelumnya terbengkalai, sekarang memberikan kebermanfaatan bagi kemajuan pertanian," ucap Ketua Pengurus K3PG, Awang Djohan Bachtiar.
Ekonomi dan Bisnis Gresik
Berita Informasi Ekonomi dan Bisnis Gresik hari ini
Wamenaker Kunjungi Smelter PTFI, Ajak Pekerja Sukseskan Hilirisasi
Saat ini kita harus membangun hilirisasi," ucap Wakil Menteri Ketenagakerjaan Afriansyah Noor.
Freeport Bersihkan Sungai Gresik, Peringati Hari Peduli Sampah Nasional 2024
"Aksi ini merupakan awal dari komitmen berkelanjutan dalam menjaga lingkungan hidup," ungkap Wahyu Satrio Aulia, Koordinator Wehasta.
Freeport Indonesia dan PLN Teken Perjanjian Sertifikat Energi Terbarukan
Kolaborasi PLN dan PTFI merupakan langkah penting dalam mencapai tujuan bersama untuk mengurangi emisi karbon dan mempercepat transisi energi bersih di Indonesia.
Strategi Hilirisasi K3PG Dirikan Pabrik Ice Tube di Gresik
"Ice tube K3PG juga merupakan produk hijau karena lebih sehat dan ramah lingkungan," ucap Ketua Pengurus K3PG, Awang Djohan Bachtiar.
Mengintip Galeri Dekranasda, Etalase Produk Unggulan Gresik
Terletak di kawasan wisata Bandar Grissee, galeri ini digadang-gadang menjadi etalase bagi produk-produk unggulan asli Kabupaten Gresik.
Petrokimia Gresik Perkuat Kerja Sama Program Makmur Bersama SGN
Kerja sama di tahun keempat ini sebagai komitmen bersama untuk terus meningkatkan produktivitas tebu nasional secara berkelanjutan.
Aston Gresik Hadirkan Tema 1001 Nights of Ramadan
"Anda dapat menikmati buka puasa bersama keluarga mulai dari Rp 100.000 nett/orang di Nira Restaurant," kata Chef Executive ASTON Gresik Hotel & Conference Center, Petrus Nyo.