"Tugas kami ialah mengolah ikan menjadi makanan yang menarik dikonsumsi," ucap Kepala DKP Lamongan, Yuli Wahyuono.
Lamongan
Berita Informasi Lamongan hari ini
Gadis Lamongan Dilecehkan Pria Misterius, Korban Diikat di Kebun Tebu
Kejadian tersebut dialami gadis buruh pabrik ini saat berkendara seorang diri pukul 21.18 WIB di lahan perkebunan Desa Pamotan, Kecamatan Sambeng, sepulang kerja.
Terancam Gagal Panen, Puluhan Petani Demo Proyek Jalan Lingkar Utara Lamongan
Demo ini diikuti elemen kepala desa, sampai Himpunan Petani Pemakai Air (Hippa) setempat. Mereka menuntut agar pelaksana proyek JLU mencari solusi atas masalah yang dihadapi petani.
32 Anggota DPRD Lamongan Bolos, Rapat Paripurna Terpaksa Ditunda
Rapat tersebut dianggap penting lantaran berkaitan tentang kebijakan umum dan prioritas plafon anggaran sementara dalam RAPBD 2025 mendatang.
Didik Ludianto Resmi Pelatih Persela Lamongan
Didik pernah menjadi asisten dan mendampingi pelatih top saat menukangi Persela, sebut saja Alfredo Vera, Aji Santoso, Nil Maizar dampai Iwan Setiawan.
Nomor WA Ketua DPC Gerindra Lamongan Dibajak, Modus Pinjam Rp10 Juta
Jangan sampai tertipu...
Massa Aktivis Demo DPRD Lamongan, Soroti Bansos Makanan Lansia
Tuntutan itu di antaranya meminta Dinas Sosial Lamongan agar segera merevisi ulang pembentukan Pokmas bansos makanan lansia tunggal dan disabilitas.
Pemkab Lamongan Konsisten Terapkan Kurikulum Berbasis Kearifan Lokal
Kurikulum ini merupakan yang pertama di Indonesia dan terus dikembangkan di Lamongan, dengan memuat ragam budaya dan tradisi lokal Kota Soto.