"Ini saya kira akan menjadi hadiah di bulan ramadan tahun ini," ujar Wakil Ketua DPRD Kota Surabaya, Reni Astuti.
Politik dan Pemerintahan Surabaya
Berita Informasi Politik dan Pemerintahan Surabaya hari ini
Muhammadiyah Jatim Tolak Timnas Israel Masuk Indonesia, Begini Alasannya
PW Muhammadiyah Jatim tegas menolak keikutsertaan Israel dalam Piala DUnia U-20 di Indonesia, dengan alasan kemanusiaan dan HAM.
Pemkot Surabaya Terbitkan Aturan Ramadan, Bagi-bagi Takjil Wajib Perhatikan Ini
Pemkot Surabaya mengeluarkan SE terkait pelaksanaan Ramadan bagi pengusaha maupun warga.
Pedagang Baju Bekas di Surabaya Cemas, Alasannya Mengkhawatirkan
Pria yang sudah berdagang selama 25 tahun ini melapak di Pasar Gembong mengomentari maksud pemerintah melarang thrifting.
Pemprov Jatim Dukung Reaktivasi KA di Madura, Ini Reaksi Pakar dan Warga
Wakil Gubernur Jatim, Emil Dardak mengatakan pemprov telah berkirim surat kepada Kemenhub terkait reaktivasi jalur kereta api di Madura.
Jam'iyah Thoriqoh Komitmen Dukung PKS di Pilpres 2024
Dukungan ini diberikan agar manufer politik PKS semakin berwarna, dan diharapkan ada perubahan.
Kemenkumham Jatim Dorong UMKM Pamekasan Naik Kelas Lewat One Village One Brand
Karena pertumbuhan ekonomi dari sektor Usaha Micro Kecil Menengah (UMKM) cukup tinggi, Kanwil Kemenkumham Jatim akan membuat UMKM Pamekasan naik kelas.
Hasto Nyiyirin Anies Baswedan, NasDem Jatim: Itu Kepanikan Mereka
"Ya saya melihatnya kenyinyiran kemarin itu respon kepanikan mereka saja," ujar Wakil Ketua Bidang Penggalangan dan Penggerak Komunitas DPW Partai NasDem Jatim, Warsito.