Hingga siang ini genangan air di Kecamatan Pakal, Surabaya mencapai 30 sentimeter.
banjir

Sempat Ditutup karena Banjir, Jalur KA di Pasuruan Sudah Bisa Dilewati
"Kereta pertama yang diuji coba adalah kereta barang. Setelah dinyatakan aman, baru kereta penumpang," kata Menejer Humas Daop 9, Luqman Arif.

Video: Kantor Polisi di Surabaya ini 'Dikepung' Banjir
jatimnow.com - Hujan deras yang mengguyur Kota Surabaya pada Senin (29/4/2019) siang membuat beberapa ruas jalan di Kota Pahlawan sempat

Luapan Sungai Welang Surut, Nenek di Pasuruan ini Ditemukan Tewas
Warga dan polisi mendobrak rumah dan korban ditemukan meninggal dengan kondisi tubuh yang sudah menggelembung di atas genangan air setinggi mata kaki.

100 Hektar Sawah di Mojokerto Terendam Akibat Tanggul Sungai Jebol
"Belum ada yang tahu pasti jam berapa tanggul ini jebol. Jebolnya kurang lebih 25 meter," kata Salah satu warga Dusun Sememi, Zainal Abidin.

Sungai Welang Meluap, Jalur Pantura Pasuruan Lumpuh
Selain melumpuhkan jalur Pantura, banjir juga akibatkan pemadaman listrik dan tidak beroperasinya kereta api akibat rel terendam.

Jalur Terendam Banjir, KA Jurusan Surabaya-Banyuwangi Tertunda
Tercatat 3 kereta api mengalami perubahan jadwal, serta satu jurusan dibatalkan akibat jalur terendam banjir.

Hujan di Surabaya, Kampung Tambak Langon Banjir hingga Truk Terguling
"Sekitar tiga tahun terakhir ini, kalau hujan selalu banjir," ujar Umi, salah satu warga kampung Tambak Langon.