Juru Bicara PN Surabaya, Martin Ginting menjelaskan, lockdown itu dilakukan untuk menjamin keselamatan para ASN dan para pencari keadilan.
Covid 19

Gerakan 26 Juta Masker di Jatim Dimulai dari Malang Raya
Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian bersama Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa meluncurkan 'Gerakan 26 Juta Masker' dimulai dari Malang Raya.

Terpapar Covid-19, IGD RSUD R Soedarsono Kota Pasuruan Ditutup
Juru Bicara Satgas Percepatan Penanangan Covid-19 Kota Pasuruan, Shierly Marlena mengatakan, penutupan hanya dilakukan 1x24 jam untuk tracing dan disinfeksi.

Tambah 31, Pasien Sembuh dari Covid-19 di Kabupaten Pasuruan Jadi 433
Sementara masih ada 97 pasien terkonfirmasi Covid-19 yang dirawat di rumah sakit. Kemudian 62 pasien diisolasi di Gedung BLK, SKB dan hotel.

Cara Polres Pelabuhan Tanjung Perak Surabaya Tekan Penyebaran Covid-19
"Alhamdulillah di wilayah Perak angka penyembuhannya sudah cukup tinggi," kata Kapolres Pelabuhan Tanjung Perak, AKBP Ganis Setyaningrum.

Protokol Kesehatan Sektor Industri Banyuwangi Dimonitor dan Dievaluasi
"Kami tidak ingin sektor industri menjadi klaster penularan virus," kata Asisten Perekonomian dan Pembangunan Banyuwangi, Guntur Priambodo.

Pandemi Covid-19 Belum Berlalu, Bupati Anas: Harus Terus Waspada
"Protokol kesehatan harus ditegakkan agar tetap produktif dan aman dari Covid-19," ujar Bupati Banyuwangi, Abdullah Azwar Anas.

Pasien Konfirmasi Covid-19 di Banyuwangi yang Sembuh Jadi 50 Orang
Per 2 Agustus 2020, pasien konfirmasi Covid-19 di Banyuwangi ada 70 orang. Dari jumlah itu, sembuh 50, dirawat 17 dan meninggal 3 orang.