Hal itu disampaikan Bupati Anas pada acara pengarahan dan penekanan tugas kepala desa yang dihadiri oleh 130 kepala desa terpilih di Banyuwangi.
Pemkab Banyuwangi

Pengusaha Muda Banyuwangi Diajak Kembangkan Sektor Kreatif
"Pengusaha jangan lagi hanya bergerak di sektor konstruksi dan perumahan, tapi mulai terjun ke sektor kreatif," kata Bupati Banyuwangi, Abdullah Azwar Anas.

Banyuwangi Jadi Tempat Studi Pengentasan Kemiskinan di Lampung Timur
Untuk mengentaskan kemistikan, Bupati Lampung Timur Zaiful Bokhari dan rombongan, belajar di Banyuwangi selama dua hari.

Rahasia di Balik Kesuksesan Banyuwangi
Salah satu kesuksesan Banyuwangi yaitu mengubah hutan yang dulunya mistis, sekarang menjadi tempat yang bisa dijadikan destinasi wisata.

Ketika Staf Kepresidenan Penasaran di Balik Perkembangan Banyuwangi
"Saya rasa perkembangan Banyuwangi saat ini one of the best di Indonesia," kata Deputi II Kantor Staf Kepresidenan (KSP), Yanuar Nugroho.

Dorong Transaksi Nontunai, Banyuwangi Luncurkan OsingPay
"Peluncuran OsingPay ini bukan nilai transaksinya yang kami kejar, tapi inilah langkah kecil Banyuwangi dalam menatap masa depan," kata Bupati Anas.

Bupati Anas Gandeng Persatuan Perawat Bikin Wisata Sehat di Banyuwangi
Pemkab Banyuwangi dan DPD Persatuan Perawat Nasional Indonesia (PPNI) kolaborasi meningkatkan kualitas kesehatan di sejumlah tempat wisata.

Didukung LOKET, Banyuwangi Kembangkan Destinasi Sport Tourism
Kolaborasi ini diharapkan dapat mempermudah para wisawatan minat khusus olahraga untuk berkunjung ke Banyuwangi.