600 pemudik itu diberangkatkan dari DKI Jakarta, Banten dan Jawa Barat.
PT Semen Indonesia Persero Tbk SIG
Pertahankan Kepemimpinan Pasar dan Kinerja Solid, SIG Bagikan Dividen Rp1,65 Triliun
PT Semen Indonesia (Persero) Tbk (SMGR), atau SIG, menyelenggarakan Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) 2023 (Rapat) di Jakarta.
1000 Paket Sembako Murah SIG Tersalurkan dalam Safari Ramadan BUMN 2023 di Tangsel
Safari Ramadan BUMN 2023 yang diselenggarakan di halaman Kantor Kecamatan Pamulang, Tangerang Selatan (Tangsel) mendapat animo besar dari masyarakat.
Semen Baturaja Raih Kredit Sindikasi Berkelanjutan Rp901,425 M dari 4 Bank
PT Semen Baturaja Tbk (SMBR), anak usaha dari SIG, melakukan penandatanganan Perjanjian Kredit Sindikasi Sustainability Linked Loan (SLL) sebesar Rp901,425 miliar.
Laba Tahun Berjalan SIG Naik 18 Persen jadi Rp2,499 Triliun
PT Semen Indonesia (Persero) Tbk, atau SIG mengumumkan kinerja keuangan konsolidasian tahun 2022 (FY 2022).
Rayakan HUT ke-25 Kementerian BUMN, SIG Ajak Masyarakat di 14 Daerah Jalan Sehat
Jalan sehat mengusung konsep EstafetObor BUMN dari Sabang sampai Merauke dilakukan secara bertahap di 15 provinsi mulai, 12 Februari hingga 19 Maret 2023.
Modali Food Truck, SIG Tingkatkan Pemberdayaan Komunitas Disabilitas di Toba
Corporate Secretary SIG, Vita Mahreyni mengatakan, bantuan ini sejalan dengan tujuan pembangunan berkelanjutan poin kelima, kepedulian terhadap disabilitas.
Kontribusi SIG Turunkan Angka Stunting di Gresik
Studi Status Gizi Indonesia (SSGI) Kementerian Kesehatan RI mencatat angka stunting di Gresik pada 2022 menurun 10,7% dibanding Tahun 2021.