Pixel Code jatimnow.com

Selip dan Jatuh saat Belok, Pemotor Bawa Rengkek Isi Jerami ini Tewas

Editor : Sandhi Nurhartanto   Reporter : Mita Kusuma
Petugas mengevakuasi korban
Petugas mengevakuasi korban

jatimnow.com - Moh Sujudi (61), tewas setelah terjatuh dari sepeda motor  Yamaha Vega bernopol AD 2297 AIE di Jalan Raya Ngawi - Mantingan, masuk Desa Kedungharjo, Kecamatan Mantingan, Kabupaten Ngawi.

Kanit Laka Sat Lantas Polres Ponorogo, Ipda Sulanjar mengatakan korban yang berasal dari Kecamatan Jenar, Kabupaten Sragen, Jawa Tengah itu tewas diduga karena tidak menguasai motor yang tengah membawa rengkek berisi jerami.

"Dari keterangan saksi, korban mengalami selip dan terjatuh atau kecelakaan tunggal saat hendak berbelok," kata Ipda Sulanjar, Rabu (7/10/2020).

Baca juga:
Pemotor Arogan Penantang Duel Perwira Polisi di Kediri Dievakuasi Satpol PP, Ternyata…

Selain korban tewas, motor korban juga mengalami kerusakan.

Baca juga:
Pemotor Arogan Tantang Duel Perwira Polisi di Kediri, Ngaku Anak Letkol

"Korban telah dibawa ke RSUD Dr Soeroto," pungkasnya.

Persebaya Tekuk Persija, Ini Rahasianya
Olah Raga

Persebaya Tekuk Persija, Ini Rahasianya

Pelatih Persebaya Paul Munster mengakui, ini memang bukan pertandingan yang mudah. Tetapi ada kunci yang membuat Persebaya berhasil meraih kemenangan.