Pixel Code jatimnow.com

Kandang Kambing Bak Villa, Pj Bupati Jombang, Diserang Oknum Bonek

Editor : Redaksi  
Kandang kambing bak villa di Pohjejer Sesa Bulang Prambon Sidoarjo. (Foto: Ahaddiini HM/jatimnow.com)
Kandang kambing bak villa di Pohjejer Sesa Bulang Prambon Sidoarjo. (Foto: Ahaddiini HM/jatimnow.com)

jatimnow.com - Penjualan hewan ternak sapi dan kambing banyak dikunjungi warga jelang Idul Adha. Menariknya, ada kandang kambing yang tampak mewah bak villa di Sidoarjo. Berita ini menarik perhatian banyak pembaca pada Jumat (31/5/2024).

Selain itu, ada berita penyerahan SK Pensiun PNS oleh Pj Bupati Jombang dan oknum suporter yang menyerang KA Pasundan relasi Bandung-Surabaya.

Simak rangkuman pembaca atas 3 berita pilihan pembaca tersebut.

Kandang Kambing Bak Villa di Prambon Sidoarjo Ramai Dikunjungi Warga

Jelang Idul Adha, sebuah kandang kambing bak villa di Pohjejer Desa Bulang Prambon Sidoarjo ramai dikunjungi oleh warga dari sejumlah daerah.

Baca juga:
Pemuda Peduli Pasuruan, Melahirkan di Area Perkebunan, Debat Publik Terakhir

Pesan Pj Bupati Jombang Sugiat pada Purna PNS, Pengabdian Tak Mengenal Akhir

Untuk mengapresiasi pengabdian Pegawai Negeri Sipil (PNS) di Pemerintah Kabupaten Jombang, Pj Bupati Sugiat S.Sos., M.Psi.,T menyerahkan SK Pensiun PNS TMT 1 Juli 2024 sampai 1 September 2024 di Ballroom Hotel Yusro Jombang pada Kamis (30/5/2024) kemarin.

Baca juga:
Tantang Duel Polisi, Top CEO Indonesia Awards 2024, Longsor Ngebel Ponorogo

KA Pasundan Diserang Oknum Bonek saat Tiba di Stasiun Gubeng Surabaya

Sejumlah pemuda diduga oknum suporter bola di Surabaya melakukan aksi pengerusakan dan penyerangan terhadap Kereta Api (KA) Pasundan 240 relasi Bandung - Surabaya pada Kamis (30/5/2024) malam.

Ketum PSI Kaesang: Khofifah-Emil lanjutkan
Jatim Memilih, Politik

Ketum PSI Kaesang: Khofifah-Emil lanjutkan

"Untuk seluruh warga Jawa Timur, jangan lupa tanggal 27 November nanti coblos nomor 2, Ibu Khofifah dengan Mas Emil Dardak," ucap Kaesang.