Pixel Code jatimnow.com

Prakiraan Cuaca Surabaya Selasa 19 November: Jangan Jemur Baju Dulu!

Editor : Redaksi  
Ilustrasi. (Foto: Adriel Pratyanto/Unsplash)
Ilustrasi. (Foto: Adriel Pratyanto/Unsplash)

jatimnow.com - Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Juanda memprakirakan, hujan akan mengguyur seluruh wilayah di Surabaya, pada Selasa (19/11/2024). Jangan jemur baju dulu!

Hujan dengan intensitas ringan terjadi merata di seluruh wilayah Surabaya, pada pagi hingga siang hari, sekitar pukul 12.00 WIB.

Selebihnya, cuaca cenderung berawan saat memasuki sore hingga malam hari. Sudah tidak ada lagi hujan.

Baca juga:
Prakiraan Cuaca Surabaya Minggu 8 Desember: Sejuk Sendu di Akhir Pekan

Suhu udara maksimal hanya di angka 31 derajat celcius. Tidak lebih panas dari kemarin.

Baca juga:
Prakiraan Cuaca Surabaya Sabtu 7 Desember: Malam Minggu Cerah

Namun, di malam hari suhu sekitar 25-26 derajat celcius. Terasa lebih gerah. Dengan kelembapan udara 26-31 persen.