jatimnow.com- Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Juanda, memprakirakan, cuaca cerah berawan akan mendominasi langit Surabaya, pada Selasa (8/7/2025).
Warga Surabaya dapat menjalankan aktifitas baik di dalam maupun luar ruang dengan maksimal.
Baca juga:
Diduga Korsleting Listrik, Tempat Biliar di Nginden Surabaya Terbakar
Suhu udara diperkirakan berkisar antara 23°C hingga 31°C, dengan kelembapan relatif tinggi mencapai 92% pada beberapa waktu.
Baca juga:
Mobil Terjun ke Sungai di Mulyorejo, Tim Rescue Damkar Surabaya Lakukan Evakuasi
Warga Surabaya diimbau untuk tetap waspada terhadap perubahan cuaca yang tidak menentu. Malam bisa saja turun hujan lokal.
URL : https://jatimnow.com/baca-77365-prakiraan-cuaca-surabaya-hari-ini-cerah-berawan