Komisi VII juga menyoroti berbagai tantangan yang masih dihadapi industri persepatuan lokal, terutama yang menyangkut pasokan bahan baku dan daya saing harga.
Berita Jawa Timur Terkini
Berita dan informasi terkini seputar peristiwa, pendidikan, politik, pemerintahan, kesehatan, hukum, olahraga serta ekonomi dan wisata di Jawa Timur yang dikemas dengan apik tanpa mengabaikan nilai-nilai jurnalisme.

Pemkab Tulungagung Siapkan Lahan 7,1 Ha untuk Pembangunan Sekolah Rakyat
Lahan tersebut dulunya merupakan tanah eks bengkok Kelurahan Kedungsuko.

Makam Diduga Palsu di Brotonegaran Ponorogo Dibongkar
Dilengkapi atap genteng, dinding keramik, serta pagar besi, makam ini terlihat mewah di antara makam lain di kompleks pemakaman umum.

Rumah Warga Jember Tersambar Petir, Dapur turut Terbakar
Kejadian ini mengakibatkan korsleting listrik hingga dapur rumah terbakar.

Pemkot Kediri Gandeng Polda Jatim Gelar Tes Kesehatan Jiwa dan Psikologi ASN
Petakan potensi aparatur sipil negara (ASN) berdasarkan aspek kepribadian, kecerdasan emosional, dan stabilitas mental.

Polisi Tangkap 14 Penerbang Balon Udara Isi Petasan yang Rusak Rumah di Tulungagung
Semua pelaku diketahui masih berusia di bawah umur.

PKL Pepelegi Sidoarjo Tolak Penggusuran, Demonstrasi Memanas
"Ini semua binaan saya, sejak 25 tahun yang lalu, mau dipindah kemana? Direlokasi kemana? Kok tidak ada pertemuan tiba-tiba mau dibongkar," tegas Sundayanti.

3 Pemuda Blayer-blayer Motor Picu Konflik Antar Warga Desa di Bangkalan
Viral video warga mengacungkan celurit dan parang.