Gresik United menjadi tim ketiga asal Jawa Timur yang promosi ke Liga 2 setelah mengalahkan PSGC Ciamis dengan skor telak 3-0 Stadion Delta Sidoarjo.
Berita Jawa Timur Terkini
Persedikab Kediri Gagal Lolos Liga 2, Mas Dhito Minta Maaf
Ketua Umum Persedikab, Hanindhito Himawan Pramono meminta maaf kepada masyarakat Kabupaten Kediri, atas kegagalan timnya lolos ke Liga 2 musim mendatang.
Besok, Pemprov Jatim Lepas Jamaah Umrah via Bandara Juanda
Setelah dua tahun pandemi Covid-19, Pemprov Jatim akan melepas jamaah umrah via Bandara Internasional Juanda Surabaya, Senin-Selasa (14-15/3/2022).
Terseret Arus, KMP Tiga Anugrah Kandas di Pelabuhan Gilimanuk
KMP Tiga Anugrah yang berlayar dari Pelabuhan Ketapang Banyuwangi kandas di Perairan Gilimanuk, Bali. Peristiwa itu terjadi Minggu (13/3/2022) pukul 13.10 WITA
Omzet Ternak Ulat Sutra di Kota Batu Menggiurkan
Setiap 1 periode masa panen atau sebulan saya bisa menghasilkan 10 kilogram sutra. Dan setiap satu kilogramnya bisa dijual bekisar Rp250-300 ribu," katanya.
Kantor RRI di Jember Dikabarkan Terbakar
Kepulan asap hitam yang membumbung tinggi terlihat. Kebakaran itu sempat direkam oleh pengendara mobil yang melintas.
Antisipasi Ancaman NKRI, Kades di Lamongan Diberi Wawasan Kebangsaan
Masyarakat kita sekarang, sedikit demi sedikit sudah mulai meninggalkan sikap gotong royong," kata Kodrat.
Perjalanan Umroh dan Haji dari Bandara Juanda Dibuka
“Kami akan segera menyiapkan langkah strategis dan melakukan identifikasi terkait SOP layanan umroh ini, baik keberangkatan maupun kepulangan," ujar Khofifah.