"Korban ini luka parah pada beberapa bagian tubuhnya setelah diseret oleh kedua pelaku," sebut Kanit Reskrim Polsek Wonocolo, Ipda Mudjiani.
Berita Jawa Timur Terkini

WNA Sindikat Pencurian di Mal Diringkus Polisi
Dari pemeriksaan sementara, didapat keterangan bahwa kedua WNA itu beraksi di 2 tenan di Tunjungan Plasa Surabaya, yaitu toko Zahra dan toko H&M.

Lereng Gunung Buthak Terbakar, Jalur Pendakian Ditutup
Ia menambahkan terdapat empat titik lokasi api dengan cakupan wilayah mencapai 4 hektar di sekitar kawasan puncak Gunung Buthak.

Akun Facebook Kasatpol PP Surabaya Dibobol, Pelaku Minta Sumbangan
"Saya tidak pernah komunikasi lewat FB. Banyak teman konfirmasi ke saya dimintai sumbangan. Modus pelaku untuk penggalangan dana yatim piatu," tuturnya.

Dilaporkan Warga, Dua Pemuda di Blitar Diringkus saat Transaksi Sabu
Keduanya ditangkap ketika bertransaksi Sabu di wilayah Desa Siraman, Kecamatan Kesamben. Penangkapan ini bermula dari laporan masyarakat.

Video: Layanan 'Salon' Kambing Kurban di Ponorogo
Maiful, pedagang kambing di Jalan Anjani, Ponorogo ini memperlakukan kambing dagangannya bak seorang wanita yang kesalon.

Mengenal Komunitas Pecinta Reptil di Surabaya
Tujuannya adalah untuk menyambung tali persaudaraan antar sesama pecinta hewan dan saling bertukar pengetahuan dan juga pengalaman.

Dialog dengan Pemuda Surabaya, Risma Bahas Pendidikan dan Ketertiban
Namun, untuk perihal pendidikan karakter Risma menganggap tidak semudah itu untuk mengubah karakter anak beserta orang tuanya.