Ketua MWA ITS, Prof Dr Ir Mohammad Nuh DEA mengungkapkan, proses pemilihan rektor ITS kali ini dari tiga kandidat.
Wiyata
UM Surabaya Tempatkan Pendidikan Profesi Dokter di RSUD dr Soegiri
Kerjasama dengan RSUD dr Soegiri Lamongan akan meningkatkan kualitas dan kompetensi mahasiswa Fakultas Kedokteran UM Surabaya.
Gajah Oling KM. 13, Mobil Listrik Pertama Karya Poliwangi
Gajah Oling KM. 13 mobil ramah lingkungan dirakit dalam waktu 5 bulan tersebut mampu menjadi juara dalam ajang Kompetisi Mobil Listrik Indonesia 2018.
Gandeng Mahasiswa Korea Kerjakan Video Wisata Banyuwangi
"Dynamic Island Project 2019" terutama mahasiswa dilibatkan untuk berkontribusi dalam mengeksplore destinasi wisata di Indonesia ke kancah Internasional.
Ampas Tebu Pencegah Bahaya Merkuri Bawa Mahasiswa ITS Juara Nasional
Tim dari Departemen Kimia ITS itu berhasil meraih juara pertama di ajang Lomba Karya Tulis Ilmiah Nasional (LKTIN) Cosmos di Universitas Diponegoro.
20 Mahasiswa Peraih IPK 3,00 di Kampus ini Diganjar Beasiswa
Beasiswa BRI yang diberikan kepada 20 mahasiswa itu dikemas dalam bentuk tabungan dan kartu ATM senilai Rp 5 juta.
Pentingnya Perlindungan Kekayaan Intelektual Penelitian Dosen
Dosen yang membuat penemuan atau inovasi baru yang belum pernah ada sebelumnya diharapkan mematenkan penelitiannya.
Istri Konjen Jepang Ajari Mahasiswa Surabaya Cara Mengenakan Kimono
"Jika Yukata hanya dapat dikenakan saat musim panas, namun Kimono dapat digunakan dalam segala musim", ujar Istri Konsulat Jendral (Konjen) Jepang.