"Perang sarung akan dilakukan pada Rabu (13/3/2024) sekitar pukul 20.00 WIB di sekitar area futsal Widyagama," kata Kapolsek Lowokwaru, Kompol Anton Widodo.
Patroli
Berita dan Informasi Patroli Terkini - jatimnow.com

Polisi Tangkap 2 Pelaku Pencurian Alat Musik di Gereja Blitar, 1 Buron
Aksi pelaku terbongkar setelah menawarkan alat musik hasil curian di media sosial.

Kiai dan Gus di Trenggalek Ditahan Polisi, Tersangka Pencabulan 12 Santriwati
"Kemungkinan penambahan korban bisa terjadi," kata AKBP Gathut Bowo Supriyono.

Gagal Bayar Hotel Pakai Uang Palsu di Surabaya, 2 Pengedar Upal Ditangkap
Kata Sudarmanto, aksi di hotel ini baru pertama kali dilakukan, dan langsung terbongkar.

Polisi Dalami Malapraktik Kasus Kepala Bayi Putus di Bangkalan
"Kasus itu saat ini masih kami dalami. Untuk sementara ini sudah ada tiga saksi yang kami periksa," ujar AKP Heru.

Begal Penyiram Cairan Cabai ke Sopir Online di Probolinggo Dibekuk, 1 Buron
Siraman itu membuat matanya pedih. Pelaku lalu memaksa korban untuk turun. Mereka lantas merampas mobil pelaku dan lari ke arah selatan.

Polres Probolinggo Kembalikan Motor Korban Curanmor ke Pemiliknya
"Setelah dilakukan penyelidikan, didapati informasi bahwa motor korban dipakai oleh SP yang merupakan warga Tongas, Desa Purut Lumbang," kata Wisnu.

Kiai dan Gus di Trenggalek Dilaporkan Cabuli Belasan Santriwati
Jumlah santriwati yang menjadi korban pencabulan diperkirakan akan bertambah.